Informasi
Penutup Agenda di Bulan Ramadhan, SMP Muhammadiyah 3 Banjarmasin Gelar Wisuda Tahfidz School Ramadhan Angkatan VI
SMP Muhammadiyah 3 (SMP Muga) Banjarmasin melaksanakan Wisuda Tahfidz School Ramadhan Angkatan 6 bertempat di Plaza SD Muhammadiyah 8-10 Banjarmasin, Sabtu (22/03/2025). Ketua Pelaksana kegiatan Wisuda Tahfidz School Ramadhan SMP Muga, Muhammad Bakri menyampaikan bahwa wisuda tersebut diikuti sebanyak 90 peserta siswa dan siswi dari kelas 7 hingga kelas 9, Read more…