Gerakan Sholat Subuh Berjama’ah adalah salah satu program dari SMP Muga Banjarmasin yang telah berjalan dari tahun 2018, dan sekarang menjadi program khas dari Perguruan Cempaka. Program ini dilaksanakan setiap hari Ahad di Mesjid Al-Jihad Banjarmasin. Program ini diharapkan bisa membantu menyadarkan dan membiasakan siswa-siswi SMP Muga untuk senantiasa melaksanakan sholat subuh berjama’ah di mesjid, khususnya untuk siswa putra.
Informasi
Rihlah dan Tadabbur Alam SPEMUHGA BJM 2024
“Refreshing Sekaligus Mengambil Pembelajaran Dari Lingkungan” Rangkaian terakhir dari Puncak Milad ke-47 SMP Muga Banjarmasin mengadakan Rihlah dan Tadabbur Alam pada hari Selasa, 29 Oktober 2024 yang diikuti oleh seluruh siswa dan guru SMP Muga Read more…
1 Komentar
Penguatan ISMUBA - SMP Muga · Januari 30, 2023 pada 2:36 am
[…] Gerakan Sholat Subuh Berjama’ah […]